gua kagak mau banyak bicara dalam tulisan gua yang satu ini karena mungkin sudah banyak mengerti dan juga mengetahui bahwa Menghafal dan juga Memahami memiliki perbedaan yang sangat BEDA..
selama kita sekolah dan ketika kita di berikan tugas menghafal oleh seorang guru kita pasti kata yang pertama adalah "coba kalian hafalkan yang ada di halaman ini sampai halaman ini"... tapi tahukah kalian jika menghafal hanya akan membuat otak kita menjadi tersumbat dan menjadi beku karena di suruh mencantumkan kata-kata yang penting untuk kita jelaskan kepada guru kita di hari yang di tentukan untuk maju ke depan kelas... dan itu semua akan membuat otak kita semakin tertekan karena kita terus memaksakannya untuk bekerja hingga saat kita berada di depan kelas terkadang kita akan lupa apa yang sebelumnya kita hafalkan...
itu merupakan klasifikasi yang sudah sangat erat untuk membuat kita menjadi seorang yang PELUPA...
namun tidak dengan Memahami..
coba kita lakukan apa yang di suruh oleh guru kita saat mereka menyuruh kita untuk menghafalkan halaman ini sampai halaman ini...
kita memahami apa yang penting lalu kita coba terangkan kepada orang lain apa yang kita simpulkan dengan bahasa kita sendiri... karena gua menggunakan bahasa gua sendiri untuk menjelaskan isi dari apa yang penting di dalam buku... dan karena gua berbeda (penjelasannya) hingga kita menjadi selalu salah di mata mereka namun nyatanya kita memiliki asumsi yang sama dengan Ilmu yang ada di dalam BUKU... meski nyatanya yang di buku telah di definisikan secara LENGKAP namun ada juga yang susah untuk mengerti isi dari Ilmu Buku yang telah didefinisikan lebih spesifik.. karena terkadang bahasa dalam buku itu lebih susah ketimbang dengan kata-kata yang kita miliki...
contoh :
coba kalian hafalkan buku yang ada di dalam materi pelajaran kalian dan coba kalian pahami juga buku pelajaran yang lain... dan coba lihat hasilnya??? mana yang akan berhasil?? menghafalkan yang meteri pelajaran atau memahami materi pelajaran buku yang lainnya???
karena ketika mencoba menghafal maka tanpa sadar kita mencoba memahami (kadang berhasil kadang tidak) tetapi ketika kita telah memahami materi (dengan bahasa kita sendiri) maka kita telah hafal apa yang ada di dalam buku itu dengan sendirinya...
intinya dari tulisan ini adalah...
JANGAN PERNAH KALIAN BELAJAR UNTUK MENGHAFAL TAPI BELAJARLAH UNTUK MEMHAMI APA YANG KITA PELAJARI...
karena MENGHAFAL akan membuat otak kita menjadi KESUMBAT dan menjadikan kita PELUPA dengan PERLAHAN...
selama kita berpikir tentang KESETARAAN SOSIAL dan KESETARAAN EKONOMI,, kita TAKKAN PERNAH MAJU dalam SETIAP PERGERAKAN dan semua hanya SEBATAS ANGAN serta MIMPI....
seorang manusia biasa,,, TIDAK LEBIH!!!!
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar